Menu

Mode Gelap
Gubernur Khofifah Bersama Forkopimda Tinjau Pengamanan Natal 2025 di Surabaya Pastikan Perayaan Natal 2025 Berjalan Aman, Forkopimda Sidoarjo Pantau Gereja Proyek Rehabilitasi dan Renovasi Madrasah PHTC Jatim 2 Tahap Finishing, Addendum 14 Hari  Kominfo Jatim Evaluasi Pengelolaan SP4N LAPOR!, Dorong Peningkatan Status Kabupaten/Kota Bupati Sidoarjo Tinjau Longsor Bantaran Sungai di Desa Temu, Instruksikan Penanganan Darurat Perkuat Tata Kelola Digital, Ribuan Desa di Jawa Timur Terima Hibah Komputer dari Korsel

DAERAH

DLH Kota Tidore Usulkan Tambahan Armada Pengangkut Demi Tangani Sampah

LOGOS TNbadge-check


					DLH Kota Tidore Usulkan Tambahan Armada Pengangkut Demi Tangani Sampah Perbesar

Tidore, Transnews.co.id – Penanganan sampah di Kota Tidore Kepulauan, saat ini butuh penambahan fasilitas, salah satunya adalah fasilitas armada pengangkut.

Saat ini armada pengangkut yang dimiliki Dinas Lingkungan Hidup Kota Tidore Kepulauan berjumlah 10 unit.

Adapaun rinciannya, 4 unit amrol yang melayani pengangkutan konteiner sampah dan 6 unit dum truk yang melayani pengangkutan sampah di dalam kota.

“Saat ini yang kami miliki 10 unit terdiri dari 4 unit amrol dan 6 unit dum truk yang melayani pengangkutan di dalam kota,” ucap Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Tidore Kepulauan, Muhammad Syarif, Kamis (13/01/2022).

Sebanyak 10 unit armada sampah tersebut, menurut Muhammad, akan rumit karena ke depan Kota Tidore juga menghadapi event Sail Tidore.

“Kalau 10 unit ini akan rumit, belum lagi ke depan Tidore juga hadapi Sail,” ungkapnya.

Untuk menghadapi Sail, Muhammad mengaku sudah mengusulkan adanya tambahan armada.

“Saya sudah mengusulkan tambahan armada ke team Sail 2 unit amrol dan 4 unit serta 6 kontainer untuk ditempatkan di titik lokasi pelaksanaan Sail,” tambahnya.

Menurut Muhammad, penambahan armada tersebut akan bisa melayani pengangkutan sampah di Kota Tidore Kepulauan.

“Saya usulkan tambahan armada sampah ini penting, supaya bisa melayani pengangkutan sampah di Tidore, karena produksi sampah saat ini mencapai 45 ton per hari,” sambungnya.

Baca Lainnya

Ujian Kesadaran Kolektif: DLH Jepara Galakkan Sinergi Lintas Sektor untuk Kelestarian ‘Bumi Kartini’

30 Januari 2026 - 14:13

Ujian Kesadaran Kolektif: DLH Jepara Galakkan Sinergi Lintas Sektor untuk Kelestarian 'Bumi Kartini'

Hadapi Cuaca Ekstrem, BPBD Jatim Libatkan Organisasi Wanita Perkuat Keluarga Tangguh Bencana

29 Januari 2026 - 19:36

Hadapi Cuaca Ekstrem, BPBD Jatim Libatkan Organisasi Wanita Perkuat Keluarga Tangguh Bencana

Pemkab Sidoarjo Bongkar Pagar Perumahan, Integrasikan Jalan untuk Urai Kemacetan Warga

29 Januari 2026 - 19:34

Pemkab Sidoarjo Bongkar Pagar Perumahan, Integrasikan Jalan untuk Urai Kemacetan Warga

Sambut Harjasda Sidoarjo ke-167, Wabup Mimik Idayana Gelar Makan Bersama Rakyat di Monumen Jayandaru

29 Januari 2026 - 14:14

Sambut Harjasda Sidoarjo ke-167, Wabup Mimik Idayana Gelar Makan Bersama Rakyat di Monumen Jayandaru
News Trending DAERAH