Pjs Sekda Bandung Launcing Pengiriman Perdana Pupuk Kosa Plus Organik

Kab Bandung,transnews.co.id-Pjs Sekda Kabupaten Bandung Tisna Umaran menghadiri kegiatan Launching pengiriman pupuk kosa plus organik di Desa Cibodas Pasirjambu,Bandung Selasa (26/1/2021).

Dalam kesempatan itu Psj Sekda Tisna Umaran mengatakan pupuk organik dari kotoran sapi dinilai dapat menjadi upaya mengurangi pencemaran sungai Citarum.

“Kotoran sapi merupakan limbah pertama yang mencemari Sungai Citarum,”jelasnya.

baca juga :   Desa Cibening Purwakarta Siap Launching Program Daur Ulang Sampah

Pemerintah Kabupaten Bandung,sambung Sekda, mengajak para petani untuk beralih menggunakan pupuk organik berbahan dasar kotoran hewan ternak.

“Selain dapat mengurangi pencemaran lingkungan, hal tersebut juga berpotensi meningkatkan perekonomian masyarakat,”pungkasnya.(Uj) Editor:Nas

Loading

Catatan Redaksi: Apabila ada pihak yang merasa dirugikan atau keberatan dengan penayangan artikel dan/ atau berita tersebut di atas, Silahkan mengirimkan sanggahan dan/atau koreksi kepada Kami, sebagai-mana diatur dalam Pasal 1 ayat (11) dan (12) UU Nomor 40 tahun 1999 tentang Pers melalui email: transnewsredaksi@gmail.com